Aktor Dwi Sasono (40) kembali menjalani persidangan kasus dugaan kepemilikan dan penyalahgunaan narkoba jenis ganja. Dwi Sasono menjalani sidang secara virtual dari Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur. Sementara hakim, penasehat hukum, dan jaksa dari Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jalan Ampera Raya, Jakarta Selatan, Senin (14/9/2020) dengan agenda pemeriksaan saksi dan terdakwa Dwi…
Tag: narkoba
Kunjungan ke Gorontalo, Wamendes Budi Arie Memulai Gerakan Desa Bersinar, Bersih dari Narkoba
Wakil Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Budi Arie Setiadi mencanangkan Desa Bersinar atau Bersih dari Narkoba dalam kunjungan ke Kabupaten Gorontalo, Sabtu (12/09/2020). Peluncuran Desa Bersinar dilaksanakan di Taman Wisata Embung, Desa Hutadaa, dihadapan ratusan penggerak anti narkoba desa, pejabat BNN, dan Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo berikut jajarannya. Wamendes menegaskan bahwa kini saatnya…